Berita

Ragam Kegiatan Make Life Meaningful HDI

Hai BeeFams!

 

Mengusung misi LOVE, misi utama HDI adalah membantu meningkatkan kesejahteraan masyarakat Indonesia.

 

Tidak hanya bagi para anggotanya atau Enterpriser, tapi juga untuk masyarakat Indonesia yang membutuhkan.

 

Nah, apa saja sih ragam kegiatan Make Life Meaningful yang dilakukan HDI?

 

HDI x Liberty Society

 Liberty Society

Learning BEE HDI x Solve Education

Solve Education

HDI Sahabat Nutrisi Anak Indonesia

HDI Sahabat Nutrisi Anak Indoneisa

HDI x Du Anyam

HDI Du Anyam

Stakeholder Make Life Meaningful

MLM Stakeholder

Dan Masih Banyak Lagi….

 

Kalau kamu, sudah berpartisipasi di kampanye Make Life Meaningful HDI belum? Share yuk, pengalaman kamu jadi bagian dari gerakan ini, baik yang terlibat secara langsung maupun gerakan inisiasi kamu membantu sesama melalui produk dan bisnis HDI.

 

Login HDI Learn sekarang lewat i-HDI atau HDI One kamu, lalu pada bagian Profil, temukan banner HDI Communities – Make Life Meaningful, dan klik Join.

 

Disini kamu juga bisa mendapatkan info lebih lanjut dan ter-update tentang kegiatan Make Life Meaningful HDI.

 

Ditunggu, ya!

HDI Indonesia

  • HDI Hive Menteng, Lantai 8 - 9
    Jl. Probolinggo No. 18, Menteng
    Jakarta Pusat - 10350, Indonesia
  • (021) 294 992 00
  • (021) 294 992 01
  • redaksi@hdindonesia.com
//